Mohon tunggu...
Devi Ervika
Devi Ervika Mohon Tunggu... Lainnya - Long life hallucinations

✨

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Poin-poin Menarik Drama Twenty Five Twenty One Episode 2

22 Februari 2022   14:58 Diperbarui: 22 Februari 2022   15:22 1330
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Drama Twenty Five Twenty One episode 2 menceritakan tentang kelanjutan kisah Hee do ke sekolah barunya, yaitu SMA Tae yang. Setelah sekian lama, akhirnya Hee do dapat bertemu dengan Ko Yu rim yang selama ini menjadi idolanya dalam hal anggar. Momen ini membuat Hee do itu merasa sudah sangat dekat dengan impiannya.

Namun tentu saja semua tidak semudah dan seindah yang di pikirkan Hee do. ketika dia pindah ke SMA Tae yang, benar dia disambut dengan baik oleh pelatih anggar di sana. Namun ternyata Yu rim tidak menyambutnya dengan baik.

Sejak awal pertemuan Hee do dan Yu rim langsung menjadi dua orang yang tampak bermusuhan. Sebenarnya hanya Yu rim yang menghindar, karena Hee do sangat ingin dekat dengan Yu rim.

Selain berisi kisah pertemuan Hee do dengan Yu rim yang tidak berlangsung baik,  Twenty Five Twenty One episode 2 juga berisi tentang hubungan Hee do dan Yi jin yang semakin baik. Penasaran dengan kisah episode 2 selengkapnya ? Simak ulasan berikut :

1. Fakta bahwa aku tidak mengetahui menyatakan bahwa kamu bukan apapun

Saat pertama mengawali harinya di SMA Tae yang, Hee do sangat bersemangat karena akhirnya dia bisa berlatih anggar bersama Yu rim. Namun Yu rim menanggapi Hee do dengan kalimat perkenalan yang menyakitkan. Bahwasannya Yu rim menyatakan tidak ingin akrab dengan Hee do.

Kalau dilihat dari details scenenya, sepertinya rasa tidak suka Yu rim berasal dari perbedaan kemampuan perekonomian diantara mereka. Hal ini dijelaskan dalam cene sepatu.

Saat guru anggar memakai sepatu yang digunakan Hee do sebagai taruhan. Di situ sang guru anggar menyatakan bahwa sepatu Hee do bermerek. Kemudian diikuti dengan scene bahwa Yu rim melihat sepatunya yang tampak kumuh.

Scene sepatu ini seperti poin tersendiri dan bisa dinyatakan sebagai awal mula dari mengapa Yu rim tidak ingin akrab dengan Hee do. Namun ada scene lanjutan bahwa di masa kecil ternyata Yu rim dan Hee do pernah bertanding anggar. Saat itu Hee do adalah pemenangnya. Jadi selain perbedaan kemampuan secara ekonomi, mungkin masa lalu juga turut mempengaruhi suasana hati Yu rim sehingga dia tidak ingin dekat atau akrab dengan Hee do.

2. Haruskah seseorang berkencan atau menjalin hubungan sesuai dengan umur mereka ?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun