Mohon tunggu...
Dessy Franly
Dessy Franly Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Ilmu Komunikasi, Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Life is Anicca

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Memahami Jurnalisme Online dan Jurnalisme Multimedia

13 September 2022   20:40 Diperbarui: 13 September 2022   20:54 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Hasil editan penulis dengan Canva

Pertama, Mainstream News Site

Jenis yang paling tersebar luas ini menawarkan pilihan editorial content dan tingkat komunikasi parsitipatoris yang cenderung tertutup.

Contoh situs berita yang termasuk jenis ini adalah Detik.com, Kompas.com, Viva.co.id, dan sebagainya.

Kedua, Index & Category Sites

Jenis ini sering dikaitkan dengan search engines, perusahaan riset pemasaran atau agensi.

Di jenis ini, jurnalis online menawarkan tautan yang mendalam ke situs-situs berita yang ada di WWW. Tautan tersebut terkadang dikategorisasikan maupun diberi catatan oleh tim editorial.

Situs dengan jenis ini tidak banyak menawarkan editorial content yang diproduksi sendiri, namun memfasilitasi ruang untuk bertukar pesan/berita, tips, dan tauran untuk publik umum.

Ketiga, Meta & Comment Sites

Pada jenis ini, editorial content nya sering diproduksi oleh berbagai jurnalis dan pada dasarnya mendiskusikan konten lain yang ditemukan di internet.

Jadi, istilahnya seperti jurnalisme tentang jurnalisme.

Keempat, share & dicussion sites

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun