Mohon tunggu...
Desy Hani
Desy Hani Mohon Tunggu... Lainnya - Happy reading

Hi, you can call me Desy - The Headliners 2021 - Best in Opinion Kompasiana Awards 2023 - Books Enthusiast - Allahumma Baarik Alaih

Selanjutnya

Tutup

Love Artikel Utama

Good Looking atau Good Attitude, Kriteria dalam Memilih Pasangan Hidup

10 April 2021   15:22 Diperbarui: 11 April 2021   09:34 5626
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi pasangan| Sumber: Shutterstock via Kompas.com

Sedangkan "attitude" memiliki makna yang sama dengan kata "sikap ataupun kepribadian". Singkatnya, good attitude sama dengan kalimat memiliki sikap ataupun perilaku yang baik.

Good attitude tidak kalah pentingnya dari good looking. Hadirnya good attitude di dalam lingkaran hidup seseorang memang sangatlah baik. Tanpa perlu diragukan lagi. 

Nah, berbeda dengan good looking yang bisa memiliki penilaian berbeda antara satu orang dengan yang lainnya, justru good attitude cenderung memiliki penilaiannya yang sama. 

Biasanya, bila sih A menilai B memiliki good attitude, maka C pun akan sependapat dengan sih A. Begitulah sistemnya bekerja. Good attitude hanya bisa dibuktikan dengan fakta, bukan penilaian semata.

Ilustrasi good looking vs good attitude (sumber: akun Facebook Peduli Muslim)
Ilustrasi good looking vs good attitude (sumber: akun Facebook Peduli Muslim)

Dari perbandingan good looking dan good attitude di atas, menurut kalian, apakah penilaian utama seseorang dalam memilih pasangan hidupnya lebih memprioritaskan good looking ketimbang good attitude? 

Memang, pada dasarnya penilaian pertama seseorang selalu berkaitan dengan penampilan (first impression). Akan tetapi, apakah kalian setuju dengan statement di atas, bahwa good looking lebih di prioritaskan?

Don't judge a book by its cover. Kalimat kiasan ini sangat cocok untuk menjawab pertanyaan di atas.

Menilai secara penampilan tidak ada salahnya, akan tetapi, jangan hanya sekadar melihat covernya saja tanpa ada penilaian selanjutnya.

Ada dua sampel yang diambil secara acak terhadap pemilihan good looking ataupun good attitude terhadap pasangan hidup.

Ini berdasarkan tanggapan dari perempuan terhadap laki-laki. Bila ingin mengetahui tanggapan dari laki-laki terhadap perempuan, bisa ditanyakan secara langsung dengan teman kalian masing-masing, okay. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun