Mohon tunggu...
Deny Yulia Hasanah
Deny Yulia Hasanah Mohon Tunggu... Guru - Penulis

Jadilah pribadi yang bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Siapakah Aku

24 Oktober 2023   02:07 Diperbarui: 24 Oktober 2023   02:33 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di bawah lorong-lorong sempit bernoda

Siapakah aku

Tak seorang pun tahu namaku

Ku pun juga begitu

Selayaknya bunga jalanan

Terinjak dan terabaikan

Namun, tetap kokoh berdiri

Terpaan angi badai

Tekanan -- tekanan

Dianggap angin lalu yang tak mampu goyahkan langkah

Siapakah aku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun