Mohon tunggu...
Dede Taufik
Dede Taufik Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

Praktisi Pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Catatan PGP: Ruang Kolaborasi Modul 2.1 Pembelajaran untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar Murid

25 Oktober 2023   20:39 Diperbarui: 25 Oktober 2023   20:44 6117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kesiapan belajar, Pak Dermawan melakukan:

  • Melakukan pemetaan kemampuan awal murid dengan modifikasi tingkat kesulitan, pada bahan pembelajaran
  • Ada Pertanyaan pemandu, tanya jawab
  • Mengelompokkan murid berdasarkan kemampuan membaca nya
  • Membuat kartu-kartu pertanyaan untuk mengetahui sejauh mana murid memahami materi

Profil belajar:

  • Pak Dermawan menggunakan sumber belajar yang beragam, seperti Video, poster, komik, artikel, komik sains, buku bacaan dan kartu-kartu pertanyaan

Minat belajar:

  • Pak Dermawan memberikan kebebasan kepada murid untuk memilih kegiatan yang telah disiapkan

Bagaimana cara guru tersebut menentukan kebutuhan belajar muridnya?

Cara yang dilakukan Pak Dermawan dalam menentukan kebutuhan belajar muridnya yaitu:

  • Melihat tujuan pembelajaran dan konsep kunci yang akan dicapai murid
  • Memetakan kebutuhan belajar murid berdasarkan tiga aspek
  • Melakukan pemetaan/mengelompokkan murid berdasarkan tingkat  kemampuan membaca
  • Mementukan strategi pembelajaran yang akan diterapkan
  • Mempersiapkan sumber dan bahan ajar yang dapat digunakan murid untuk membantu proses belajarnya.

Strategi pembelajaran berdiferensiasi apa yang digunakan?

1. Strategi diferensiasi konten

Diferensiasi konten merujuk pada strategi membedakan pengorganisasian dan format penyampaian konten. Konten adalah materi pengetahuan, konsep, dan keterampilan yang perlu dipelajari murid berdasarkan kurikulum.

Strategi diferensiasi konten pada skenario adalah buku bacaan, poster, diagram, kartu pertanyaan, dan video tentang organ pencernaan manusia

2. Strategi diferensiasi proses

Merujuk pada strategi membedakan proses yang harus dijalani oleh murid yang dapat memungkinkan mereka untuk berlatih dan memahami konten.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun