Mohon tunggu...
Dede Sulastri
Dede Sulastri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Pendidikan Indonesia

Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Pendidikan Indonesia. Tertarik dalam dunia pendidikan dan jurnalistik.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN Tematik UPI 2022 Ajak Siswa dan Orang Tua Tingkatkan Gizi Seimbang Melalui Gerakan Membawa Bekal ke Sekolah

31 Juli 2022   19:26 Diperbarui: 3 Agustus 2022   23:16 563
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Salah satu siswa, Fadhil (11) menyatakan dengan adanya gerakan ini ia dan teman-temannya menjadi lebih sadar akan pentingnya gizi seimbang dan memilih jajanan sehat. Hal serupa disampaikan Ayu (11) bahwa dengan hadirnya kakak-kakak KKN Tematik UPI 2022 ia menjadi lebih bersemangat karena penyampaian bahan ajar atau materi yang dinilai sangat menarik. Para Guru dan orang tua berharap gerakan ini akan terus berlanjut dan memberikan dampak positif secara nyata. Salam Sehat untuk Anak Indonesia!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun