Mohon tunggu...
David Simanjuntak
David Simanjuntak Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Saya pernah kuliah di kota Jogja, kemudian setelah lulus kerja di sebuah bank dan sekarang kembali kuliah lagi.

Selanjutnya

Tutup

Money

Bagaimana Cara Bank Menghitung Bunga

29 Agustus 2014   22:01 Diperbarui: 4 April 2017   18:23 7374
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Karena jumlah saldo mengendap tiap malam dari tanggal 01/06/2014 s/d 01/09/2014 selalu sama, maka perhitungan bunganya sekaligus untuk 92 hari: Bunga: (Rp 100.000.000,- x 5,5% x 92) / 365 = Rp 1.386.301,37 Pajak bunga: Rp 1.386.301,37 x 20% = Rp 277.260,27 Bunga setelah pajak yang diterima nasabah saat jatuh tempo tanggal 01/09/2014 adalah: Rp 1.386.301,37 - Rp 277.260,27 = Rp 1. 109.041,10

  • Baki debet (outstanding) pinjaman nasabah C di bank XYZ dari tanggal 26/07/2014 s/d 25/08/2014 adalah Rp 500.000.000,- Jika suku bunga pinjaman adalah 12,5% maka beban bunga yang harus dibayar pada saat jatuh tempo pembayaran bunga bulanan tanggal 26/08/2014 adalah?

Bunga: (Rp 500.000.000 x 12,5% x 31) / 360 = Rp 5.381.944,44

Baca juga: http://ekonomi.kompasiana.com/moneter/2014/08/08/menghindari-penipuan-berkedok-investasi-672054.html

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun