Tiba-tiba, Bachira melihat mereka (Isagi, Chigiri, dan Kunigami), Bachira menyebut apakah saat ini ada reuni atau semacamnya.Â
Bachira langsung memberi bola tepat pada wajah Isagi dan berkata, "serang aku." Chigiri mengatakan pada Bachira jika ia ingin melihat Kunigami. Bachira menjawab, "ya dan Isagi juga."
Tentu mendengar itu Isagi terkejut. Bachira menyebut jika ia telah melihat pertandingan antara Jerman vs Inggris. Pertandingan itu membuat egonya keluar dari setiap pori dalam tubuhnya.
Mendengat itu, Isagi dan Chigiri tidak mengerti dan membayangkan apa yang dimaksud Bachira. Bachira menyebut jika gol Kunigami dan Chigiri luar biasa. Pergerakan Isagi pun sama.Â
Itulah alasan mengapa ia datang ke sini. Bachira justru meminta kepada mereka bertiga untuk diajari.Â
Tapi, Kunigami menyebut jika ia tidak ingin berada di tengah "reuni" ini. Tapi, Bachira terus berusaha agar Kunigami tidak pergi. Ia beralasan ingin melihat sejauh mana kemampuan dribelnya.Â
Dan pada akhirnya, pertandingan 2 vs 2 terjadi. Pun begitu, Chigiri ingin menguji kecepatan berlarinya.Â
Ternyata latihan 2 vs 2 membuat kemampuan Isagi meningkat yaitu ia mampu menendang dengan kaki kiri. Itulah alasan mengapa Isagi bisa mencetak gol dengan kondisi ini pada pertandingan Ubers vs Bastard.Â
Nah, itulah chapter yang akan rilis nanti. Fokus cerita adalah kilas balik sebelum pertandingan Bastard vs Ubers dimulai. Setelah itu, alur cerita akan kembali ke pertandingan.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H