Mohon tunggu...
Daaniys Roffi Alexander
Daaniys Roffi Alexander Mohon Tunggu... Guru - Guru di TK Islam Terpadu Al Uswah Tuban

Hobi membacakan cerita, menyukai dunia anak-anak, dan sangat tertarik dengan kepenulisan. Selalu menggali potensi dan wawasan dengan pengalaman-pengalaman berharga. Karena banyak pengalaman membuat kita menjadi lebih percaya diri dalam mengambil keputusan dan menebar kebaikan. Experience is the best Teacher.

Selanjutnya

Tutup

Cerbung

Menunggu Sehat 4

19 Agustus 2023   18:55 Diperbarui: 19 Agustus 2023   19:24 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Siapa lagi yang aku curhati, kalau tidak Mbakku. Ibu yang tahu aku merasakan sakit hanya bisa menangis dan tidak tahu harus berbuat apa.

"Mbak...gimana ini? Apa aku diruqiah ya ? Tanyaku.

"Sebentar, coba di pak Mantri yang di desa sebelah ya. Itu lengganan nya temannya mbak. Kalau dia kumat sakit lambungnya dia langsung diberi obat, langsung bisa tidur lelap. Dan keesokkan harimya sehat. Beliau itu pensiunan tapi dia juga terapis. Barangkali cocok" saran mbakku.

"Ndak ruqiah dulu aja mbak.."pintaku

"Coba ini dulu, barangkali cocok" tegas mbakku.

===============

Sekitar pukul 16.30 WIB, kami beranjak pergi ke klinik praktek pak Mantri. Kami janjian dengan Mbak Setya, teman Mbak yang biasa berobat. 

"Mbak, nunggu dimana ini?"tanya mbakku.

"Ditunggu aja di masjid ungu ya. Nanti aku ke situ" Jawab mbak Setya di ujung telpon.

Tak berapa lama mbak Setya datang, beliau langsung mengajakku masuk. Bertemulah kami dengan Pak Mantri.

"Pak, ini lho adikku sakit.." ucap mbak Setya yang humoris.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerbung Selengkapnya
Lihat Cerbung Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun