Mohon tunggu...
Daan Andraan
Daan Andraan Mohon Tunggu... Pramusaji - Pembaca

Seorang pembaca.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Nyok Kite Nonton (Ceritanya) Ondel-ondel

24 Februari 2021   10:30 Diperbarui: 24 Februari 2021   10:35 1473
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ondel Ondel di pinggir Jl. Kembang Pacar (dokpri)

Di lain hari aku kembali ke Kemayoran, ke Monumen Ondel Ondel.

Monumen Ondel Ondel Kemayoran (dokpri)
Monumen Ondel Ondel Kemayoran (dokpri)
Berlokasi di Jalan Benyamin Sueb, yang dulunya adalah landas pacu pesawat  Bandara Kemayoran,  sepasang patung ondel ondel setinggi 9 meter itu berdiri di atas pondasi setinggi 4 meter sehingga total ketinggiannya 13 meter dan dinobatkan MURI sebagai patung ondel ondel terbesar di Indonesia. 

Patung yang sekarang menjadi ikon Kemayoran ini didirikan oleh Pusat Pengelola Komplek Kemayoran (PPKK) dan diresmikan pada tanggal 17 Januari 2014.

Dan sore itu aku melihat banyak warga datang ke Monumen Ondel Ondel. Mereka seperti sedang berpiknik, menikmati sore Jakarta dengan foto foto bersama patung ondel ondel dan menikmati jajanan dari penjual makanan dan minuman yang ada di sekitaran monumen.

Sore hari di Monumen Ondel Ondel (dokpri)
Sore hari di Monumen Ondel Ondel (dokpri)
Tanpa sengaja aku mendengar seorang ibu yang menyuapi anaknya dan berbicara, "Ayok cepetan makannya, ntar keburu diambil barongan nasinya nih!"

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun