Mohon tunggu...
Cynthya Rahmawati
Cynthya Rahmawati Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Siswi SMPN 7 DEPOK

Hoby saya membuat cerita fiksi di aplikasi wattpad

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Amora Story

14 Februari 2023   06:35 Diperbarui: 14 Februari 2023   16:21 178
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ibu-ibu tersebut hanya bisa mengelus punggung Mora pelan, sembari berkata.

"Ibu tahu kamu pasti anak yang kuat, jangan sia-siakan air matamu. Bundamu pasti ikut sedih melihat kamu menangis" Ucap ibu-ibu tersebut.

Di lain tempat, terdapat Zanna dan Zeline yang membuntuti Mora hingga ke Jakarta, ia tidak akan membiarkan Mora untuk pergi sendirian. Setelah mendengar semuanya, Zanna dan Zeline tidak menyangka Mora yang awalnya ceria ternyata menyimpan luka dalam batinnya.

Tak ingin berlama-lama Zanna dan Zeline berlari menghampiri Mora lalu memeluk Mora dengan erat, lalu berkata.

"Zanna salut sama Mora, Mora pantang menyerah buat cari Ibu kandung Mora. Mora pandai menutupi semua rasa sedih Mora selama ini, mungkin kalo Zanna di posisi Mora sekarang Zanna bakal nyerah" Ucap Zanna lantang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun