La Liga tak kenal ampun. Bahkan tim papan bawah pun memiliki kualitas untuk membuat tim raksasa seperti Barcelona keteteran dalam permainan apa pun. Satu pelajaran penting dari beberapa musim terakhir adalah bagaimana mempertahankan budaya positif yang mendorong pertumbuhan dan pembelajaran, mereka masih muda dan membutuhkan dukungan dan dorongan terus menerus.
Barcelona kembali harus menghadapi laga krusial dan penuh gengsi pada hari Rabu (12/1), ketika mereka akan menjalani laga el clasico kontra Real Madrid di semifinal Piala Super Spanyol.
Susunan Pemain:
Granada: Luis Maximiano; Quini (Bacca 84'), Victor Daz (Duarte 68'), Raul Torrente, Carlos Neva (Escudero 84'); Antonio Puertas, Luis Milla, Maxime Gonalons (Montoro 62'), Darwin Machs (Collado 68'); Jorge Molina, Luis Surez
Pelatih: Robert Moreno
Barcelona: Ter Stegen; Dani Alves, Gerard Piqu, Eric Garcia (Lenglet 54'), Jordi Alba; Nico Gonzalez, Sergio Busquets, Gavi; Ousmane Dembl (Sanz 82'), L. De Jong (Memphis 61'), Ferran Jutgl (Ez Abde 61')
Pelatih: Xavi Hernandez
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H