Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Konsep Desain Arsitektural Kompleks Poi Kalon dari Lokasi dan Kultur Budayanya

6 Juli 2024   13:24 Diperbarui: 6 Juli 2024   13:36 31
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Madrasah Mir-i-Arab berdiri tepat di eberang Masjid Kalyan. Fungsi utama bangunan ini adalah untuk studi ilmiah, dan memiliki halaman dalam dengan empat iwan yang menghadap ke dalam. Madrasah Emir Alim Khan yang terletak di ujung selatan berdekatan dengan Menara Kalyan. Tempat mereka belajar jaman itu, tetapi sekarang ini pun, kadang2 madrasah ini dipakai juga untuk belajar.

***

Pada intinya, desain konsep dalam arsitektur merangkum asal usul proyek arsitektur, di mana transisisi dan ide dari pemikiran samar ke visi konkret. Ini berfungsi sebagai peta jalan, atau guideline yang membimbing arsitek melalui labirin keputusan desain sambil memastikan hubungan dan kesatuan dalam bentuk akhir yang dibangun.

Konsep arsitektural sejak jaman dahulu dengan masa sekarang, tidak banyak berubah, hanya pada detail2 nya saja yang disesuaikan dengan jamannya, yang ada sedikit perubahan.

Seperti konsep dersain arsitekrural kota tua Bukahara yang sudah berabad lalu ini, mempunyai konsep yang sama dengan konsep yang ada sekarang. Lokasi kotatua Bukhara dengan ni;ai2 budayanya, sebagai negeri Islamic yang cantik, mempunyai desain2 dekoratif yang  bertumbuh pada akar budaya tua ini.

Ditambah lagi tentang apa yang diinginkan kotatua ini tentang ciri2 khas nya untuk "tampil" di linghkungnya, yang membawa serta bangunan2 disekitarnya yang lama kelamaan bertumbuh dalam akar budaya menjadi sebuah iconic yang akan membahana dan memancar ke seliruh dunia .....

Tidak seperti tahap desain selanjutnya yang berfokus pada detail dan penyempurnaan teknis, desain konsep beroperasi pada skala yang lebih luas, menangkap tema, tujuan, dan identitas proyek secara menyeluruh. Itulah yang terjadi juga dalam desain arsitektural di kompleks Poi Kalon ini.

Konsep desain arsitektural khususnya, sering dianggap sebagai jiwa kreativitas arsitektur. Ini adalah tahap di mana arsitek memiliki kebebasan untuk bereksplorasi dan bereksperimen, tidak terkekang oleh batasan anggaran atau kelayakan.

Apalagi, ketika jaman itu Dimana dalam pembangunan2 kompleks2 kehidupan mreka tidak mempunyai anggaran dalam materi. Yang ada adala "anggaran" dalam bagaimana mereka mampu untuk menciptakan akar budaya mereka lewat berbagai cara, salah satunya lewat pembangunan2 karya2 arsitektural kuno dan klasikal sebagai ciri khas kota atau kehidupan mereka.

Di sini, penekanannya adalah pada imajinasi dan inovasi, ketika para arsitek atau desainer di jaman itu, berusaha menerjemahkan gagasan abstrak menjadi ekspresi arsitektur yang nyata. Dengan menyaring ide2 kompleks menjadi (awalnya) konsep2 sederhana secara budaya lingkungan itu, namun mendalam, arsitek menetapkan tahapan untuk keseluruhan proses desain, memberikan arah dan visi yang jelas untuk proyek tersebut.

Nyata sekali dalam karya2 desainer mereka pada masa2 jaya mereka. Tidak diragukan lagi, kompleks Poi Kalon pun membuat Jengeis Khas dari Mongolia takjub dengan desain ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun