Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

"Learn from The Best", Kekuatan Menulis dan Kompasiana Nangkring

16 Oktober 2022   17:57 Diperbarui: 16 Oktober 2022   18:03 364
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Dokumentasi pribadi. Talkshow Kompasiana Nangkring dengan tema "Learn from The Best"

 Dokumentasi pribadi. Talkshow Kompasiana Nangkring dengan tema
 Dokumentasi pribadi. Talkshow Kompasiana Nangkring dengan tema "Learn from The Best"

Memang Cuma 2 jam, tetapi ini adalah salah satu pencapaianku dalam dunia menulis. Salah satu mimpiku untuk bisa berbagi di venue besar dengan Kompasiana. Ditambah lagi dengan Pameran Filateli Kreatif ku dengan balasan surat2 dari tokoh dunia itu, menambah semangat beberapa teman Kompasianer untuk erus menulis karena "kekuatan menulis" itu dasyat sekali!

Terima kasih, untuk Kompasiana yang tetap sabar dalam "mendidikku" dengan pemimpin2 dan admin2nya yang luar biasa!

Terima kasih, untuk Perpustakaan Nasional yang memberi kesemptan untukku, untuk bisa berbagi banyak hal!

Dan, terima kasih untuk teman2 dan sahabat2ku yang terus dan selalu membantuku, dengan keterbatasan2ku yang seringkali memang harus dibantu ......

Terakhir, seperti biasa ini adalah ajang kopi darat. Bertemu teman2 Kompasianer, yang lama dan kompasianer baru. Saling bercerita, saling berfoto2 dan saling bertukar nomor telp. Bahkan, setelah dirumah dan aku buka hpku, ada banyak yang inbox, dan banyak dari mereka ingin kenal lebih jauh dan ingin belajar untuk menulis lebih baik, (katanya) seperti aku .....

Huhuhu, siapakah aku yang ingin diiukti oleh mereka?

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi
Sebagian Kompasianer yang datang dan menyelesaikan Kompasiana Nangkring, kemarin Sabtu, 15 Oktober 2022 .....

 

Next, dengan dunia tulis menulis, aku akan terus berkarya bersama Kompasiana, dan terus berbagi bagi Indonesia ......

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun