Dokumentasi pribadi
Â
 Di kebon ini, banyak terdapat tanaman Lidah Mertua serta Sansiviera,yang ampuh untuk banyak mengeluarkan O2 dan mengeluarkan zat yang bisa menyerap polusi. Itu sebabnya, jika kmi duduk di bench hijau ini berlama2, akan sangat segar, walau cuaca cukup panas.
Dikebon bagian dalam pagar dan luar pagar ini juga, terdapat belasan pohon Nanas Merah, yang bergantian berbuah. Dan, kami sering memanen Nanas Merah itu, sejak ibu masih ada.
 Dokumentasi pribadi
 Pohon Naas Merah yang banyak terdapat di kedua kebon depan rumah kami. Nasa2 Merah itu sering berbuah dan rasanya manis, seperti nanas madu dan berair. Lihat tulisanku, "Nanas Merah TEtap Bisa Dimakan" .....