Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

"Rumah Graeme" di Tepi Hutan Eucalyptus, Tempat Aku Tinggal di Sidney Tahun 1990

1 Maret 2021   09:40 Diperbarui: 1 Maret 2021   10:03 817
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi/Rumah Graeme dan Nanette Goodsell. Dari jalan terlihat rumah besar 2 lantai, tetapi setelah masuk, kita turun ke bawah dan pandangannya adalah huan eucalyptus

Dokumentasi pribadi/Pertama kali aku travelling sendirian, ke Sydney Australia dengan perasaan kawatir dan sedikit gamang, dilepas keluargaku di Bandara Soekarno Hatta tahun 1990
Dokumentasi pribadi/Pertama kali aku travelling sendirian, ke Sydney Australia dengan perasaan kawatir dan sedikit gamang, dilepas keluargaku di Bandara Soekarno Hatta tahun 1990
***

Aku sering berhubungan dengagn "bule", teman2 bapak dahulu. Dan, ketika kami sering travelling ke luar negeri pun, bapak sering membangunkan semangatku dan adik2ku untuk bicara dengan bahasa Inggris sejak kecil.

Tetapi, ketika aku diminta liburan ke Sydney SENDIRIAN dan tinggal di rumah teman2 bapak yang notebene tidak bisa berbahasa Indonesia (Oom Howdy bisa bahasa Indonesia, teatpi bapak minta beliau untuk tidak berbahasa Indonesia dengan ku di Sydney).

Berpikir banyak, bagaimana aku bisa bicara, walaupun aku sudah siap dengan berbicara seadanya (aku belajar bahasa Inggris sejak kelas 3 SD), tetapi bukan "berbicara atau ngobrol".

Tetapi, aku tetap meng-iya- kan rencana bapakku sehingga terbanglah aku saat itu, di antar oleh kedua orang tuaku, adikku dan oom tante ku, hihihi .....

Aku dijemput di Sydney Airport oleh Oom Howdy dan langsung diantar ke rumah Graem dan Nanette Goodssell, sore hari ......

Aku lupa tempat tinggal nya, tetapi yang aku ingat adalah rumah Greame dan Nanette berada di luar kota Sydney, dan rumahnya 3 lantai tetapi lantai terbawah berada di lembah dan lingkungannya hutan khas Australia dengan banyak pepohonan Eucalyptus.

Aku belum terpikir, tentang banyak hal karena yang aku pikirkan baru "bagaimana aku berkomunikasi" dengan mereka dengan nyaman. Hahaha ..... dasar udik!

Graeme Goodsell, adalah seorang arsitek senior, bekerjasama dengan Oom Howdy sebagai insinyur sipilnya. Mereka juga bersahabat, bersama dengan bapakku.

Desain rumah Graeme, sangat unik.

Dokumentasi pribadi/Rumah Graeme dan Nanette Goodsell. Dari jalan terlihat rumah besar 2 lantai, tetapi setelah masuk, kita turun ke bawah dan pandangannya adalah huan eucalyptus
Dokumentasi pribadi/Rumah Graeme dan Nanette Goodsell. Dari jalan terlihat rumah besar 2 lantai, tetapi setelah masuk, kita turun ke bawah dan pandangannya adalah huan eucalyptus
Begitu kita sampai, aku hanya melihat rumah besar dengan pepohonan lebat, hanya 2 lantai. Teatpi ketika kami masuk, kami diajak ke lantai bawah, yang ternyata berada di bawah kedua lantai yang terlihat!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun