Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

[Berburu Sakura 8] Sakura dan Magnolia dalam Satu Wadah di Kawaguchi-shi

18 April 2019   19:05 Diperbarui: 18 April 2019   19:15 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketika aku keluar dari Stasiun Kawaguchi, yang pertama kulihat adalah deretan pohon2 berbunga Sakura pink dan putih. Tetapi, ketika aku mendekatinya ternyata itu bukan bunga Sakura tetapi bunga Magnolia yang baunya wangi sekali waktu aku berada dibawahnya ......

20190323-144545-5cb8669fa8bc152ef50de364.jpg
20190323-144545-5cb8669fa8bc152ef50de364.jpg

20190323-151233-5cb866d295760e117370c7d2.jpg
20190323-151233-5cb866d295760e117370c7d2.jpg
 

 

Dokumentasi pribadi

 

Awalnya, aku berpikir dari jauh adalah bunga Sakura. Tetapi pas aku mendekat, ternyata ini bukan bunga Sakura tetapi bunga Magnolia, berwarna ink-keunguan dan putih. Baunya wangi, ketika aku berada dibawahnya .....

 

Aku berada di atas pedestrian, kusebut "pedestrian bertingkat", dan pedestrian bertingkat ini dibagi 2 bagian tingkatan :

 

Yang pertama, adalah 1 tingkat dari permukaan jalan utama dan yang kedua, adalah 2 tingkar dari permukaan jalan utama. Dua tingkatan pedestrian ini, dikhususkan untuk ruang terbuka hijau, untuk paru2 kota. Yang jelas, pedestrian bertingkat ini bukan atau tidak bisa untk peyerapan kota, karena tidak bena2 diatas permukaan tanah, kan?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun