Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

"Wisata Toilet", Bukan Sekadar Tentang Kloset dan Air Saja

15 Februari 2019   10:40 Diperbarui: 15 Februari 2019   11:18 184
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebuah gedung yang "Jepang banget", yang memang di desain dari Jepang yang sangat modern, berteknolpgi tinggi serta sangat minimalis, menampung berbagai macam produk berteknologi tinggi, untuk membuat dunia lebih baik.

Dari awal keluar dari mobil dan aku berada di kursi roda ajaibku, di lobby utama aku memang langsung dibantu untuk duduk di kursi roda. Tetapi di lobby nya sendiri, si pemilik gedung sudah merancangkan ramp yang nyaman bari disabilitas diatas kursi roda.

51910897-2245032528851084-8562577905182310400-n-5c6633cb12ae9469902a8204.jpg
51910897-2245032528851084-8562577905182310400-n-5c6633cb12ae9469902a8204.jpg
Dokumentasi Bp Yacub dan www.cendrawasihlandscape.com
Dokumentasi Bp Yacub dan www.cendrawasihlandscape.com
Difoto diatas, kemiringan ramp sepertinya sudah sesuai dengan kebutuhan pemakai kursi roda, antara 4,8 sampai 6 derajat. Dan plaza utama sebelum masuk gedung.....

Lobby utama dan lobby lift, dengan desain minimalis dan ramah disabilitas | Dokumentasi Bp Yacub
Lobby utama dan lobby lift, dengan desain minimalis dan ramah disabilitas | Dokumentasi Bp Yacub

Bagitu kami masuk, suasana interior yang "jepang banget", lalu naik ke lantai 2 dengan tombol lift yang sudah nyaman untuk disabilitas (tinggi dari permukaan lantai sekitar 80 cm). Dan, disini lah "tour de toilette" dimulai .....

Aku tidak ingin mempromosikan suatu merk produk tertentu, tetapi produk yang berasal dari Jepang ini, memang sangat menginspirasi. Negara Jepang yang memang terkenal dengan deati dan teknologinya, jua sangat peduli dengan standarad2 nya di dunia, bahkan untuk "urusan belakang" ini pun, mereka sangat teliti demi membuat dunia lebih baik.

Seorang Jepang, bernama Kazuchika Okura tahun 1917 lalu mendirikan pabrik untuk memproduksi sanitary, terbesar di dunia. Komitmen Kazachika Okura, membuat hasil produksinya tidak tertandingi, terhadap kualitas dan inovasi dari dahulu, bahkan sampai sekarang.

Kazuchika Okura dan beberapa temannya, berangkat ke Jerman sebelum ini, dan mereka banyak belajar tentang teknologi sanitary. Perlahan, mereka mempelajari teknologi2 di Jerman, dan akhirnya menemukan teknologi sendiri, secara bangsa Jepang memang sangat mengandalkan nasionalisme mereka .....

Pada akhirnya, brand ini memang menjadi leader market produk sanitary yang berkualiats dan berteknologi tinggi, di seluruh dunia, mengalahkan produk2 sejenis, bahkan dari neraga adikuasa.

51868981-297539870924937-6563672182566682624-n-5c6633ccbde57549035f2652.jpg
51868981-297539870924937-6563672182566682624-n-5c6633ccbde57549035f2652.jpg

toto4-5c6638a06ddcae17336165a4.jpg
toto4-5c6638a06ddcae17336165a4.jpg
 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun