Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Cerita Kucing dengan 'Fetuccini Carbonara, Nachos dan Kitty Punch'

5 April 2017   21:41 Diperbarui: 11 April 2017   17:00 331
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

">


Menu makan siang ku di The Cat Cabin …..

Hahaha ….. kupikir awalnya, hanya untuk ‘irit’ saja, tetapi bukan! Mengapa makanannya berada di kotak makan plastic?

Ternyata, karena si kucing2 lucu dan menggemaskan itu, berusaha untuk naik ke meja makan, dan berusaha untuk minta makanan langsung dari pirinng/kotak plastic!

">


Fetuccini Carbonara dengan tutup gelas cantik berbentuk kucing yang lucu …..

Makanya, jika gerombolan kucing2 itu naik berbarengan di atas meja, kita akan susah untuk menutupi makanan2 kita, sehingga jika dengan kotak plasitk, gampang sekali jika kita sudah kewalahan. Tinggal di tutup saja, biarkan kucing2 itu sibuk dengan kotak makanan karena mereka tidak bisa membukanya! Dan tidak lama, mereka bosan dan mereka turun dari atas meja ……

Makanan kita juga bisa cepat dibawa ke sofa2 yang terdapat disana. Ada 2 sofa panjang dan empuk dan bantal2 nyaman, 1 sofa kayu panjang, meja tatami, serta meja dan 2 kursi untuk ‘minum teh’. Kita mudah untuk berpindah2 jika ingin bermain dengan kucing2 itu …..

Sebuah konsep lucu dan menarik!

Bagaimana dengan minumnya?

Kalau pasta Fetuccini Carbonara yang kami pean, cukup enak. Lembut dan creamy banget, pas dengan selera kami! Minumnya sangat spesifik! Jus jeruk, dengan susu dan ‘ice-cube’ bernama  Kitty Punch, dihidangkan dalam sebuah gelas bening. Yang menarik adalah tutupnya!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun