Mohon tunggu...
charles dm
charles dm Mohon Tunggu... Freelancer - charlesemanueldm@gmail.com

Verba volant, scripta manent!

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

5 Fakta Menarik Perjuangan 17 Wakil Merah Putih dan Peluang 9 Wakil di Perempat Final Indonesia Masters 2023

26 Januari 2023   22:47 Diperbarui: 27 Januari 2023   07:58 456
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Skor pertemuan Jorji kontra Han Yue sementara ini imbang: tournamentsoftware.com

Pasangan ini makin solid. Keduanya saling mengisi meski usia mereka terpaut jauh.

Perjuangan wakil tuan rumah akhirnya ditutup dengan spektakuler. Jafar/Aishyah yang baru dipasangkan tahun lalu menandai debut di turnamen terbesar dalam karier mereka dengan kejutan berikut.

Sama-sama berusia 20 tahun, keduanya bisa menghentikan unggulan dua dari Malaysia Tan Kian Meng/Lai Pei Jing, 21-15, 7-21, dan 21-14.

Mungkin tidak banyak yang menjagokan mereka mengingat Tan/Lai punya jam terbang di level elite. Namun, pasangan nomor 82 BWF itu kembali membuktikan. Ranking dunia tak sepenuhnya jadi jaminan.

Kemenangan ini menjadi sejarah tersendiri bagi mereka. Sekaligus amunisi yang mempertebal motivasi menghadapi "pembunuh" Rinov/Pitha. Jafar/Aisyah punya peluang untuk membuat kejutan besar berikutnya.

Terima kasih Jafar/Aisyah sudah memberi "happy ending" di hari ketiga, melengkapi  sembilan wakil yang akan bertarung memperebutkan tiket semifinal, Jumat (27/1/2023).

Semoga pekik eaa..eaa...eaa dari pinggir lapangan bukan menjadi cerita cinta yang bertepuk sebelah tangan.

Jadwal sebagian wakil Indonesia di perempat final Indonesia Masters 2023: tournamentsoftware.com
Jadwal sebagian wakil Indonesia di perempat final Indonesia Masters 2023: tournamentsoftware.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun