Sementara itu dalam perebutan medali perunggu Olimpiade Tokyo yang digelar sehari sebelumnya dimenangkan Meksiko. El Tri mengalahkan tuan rumah Jepang, 3-1.
Bagi Meksiko hasil ini memang tak seperti 2012 silam di London. Saat itu mereka mengejutkan dengan meraih emas. Di partai final Meksiko mengalahkan Brasil, 2-1.
Walau gagal mengulangi catatan manis itu, medali perunggu ini pun tetap berarti bagi Meksiko. Ini menjadi medali Olimpiade kedua bagi Amerika Utara di panggung sepak bola putra yang lebih didominasi Amerika Latin dan Eropa.
Selamat Brasil dan Dani Alves!
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI