Mohon tunggu...
Yos Mo
Yos Mo Mohon Tunggu... Penulis - Tourism worker until 2010; Digipreneur since 2010

you can contact me at bolafanatik(at)Gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Balap Pilihan

Mengenang Keseruan World Superbike di Sirkuit Sentul 1994-1997

12 November 2021   15:51 Diperbarui: 12 November 2021   16:18 1806
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Insiden maut yang menimpa Yasutomo Nagai/ foto: motoracers eu

Pembalap asal Jepang, Yasutomo Nagai, meninggal dunia akibat insiden kecelakaan di race 2 Assen. 

Insiden maut yang menimpa Yasutomo Nagai/ foto: motoracers eu
Insiden maut yang menimpa Yasutomo Nagai/ foto: motoracers eu

Motor Nagai yang terbang karena sliding melindas oli tercecer, sepersekian detik kemudian menimpa badan pembalap Jepang yang bahas tersebut.

Race langsung dihentikan dalam posisi Yasutomo Nagai di urutan kelima. Carl Fogarty menjadi pemenang race 2 Assen, dan memastikan sebagai juara dunia 

Ada 30 pembalap yang masuk entry list di seri Superbike Sentul 1995. 

8 pembalap berasal dari Indonesia, yaitu Affandi Bar, Bambang Sudarsono, Dadan Nugraha, Deden Arsyad, Dudu Karnada, Eddy S. Otto, Ryanto Husodo, dan Simon Yudha Kusuma.

Dadan Nugraha yang memperkuat Team Shell Suzuki satu-satunya pembalap tuan rumah yang lolos dari babak kualifikasi. 

Sayangnya, motor Suzuki GSX-R750 yang dikendarai Dadan tidak ikut start karena kendala teknis.

22 pembalap start di race 1 Sentul pada jam 12 siang dalam kondisi cuaca panas terik.

 Sang juara dunia Carl Fogarty yang membawa Ducati 916 menjadi pemenang dengan waktu 37:16.719.

Troy Corser mencatatkan fastest lap 1:28.676 pada putaran keenam. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Balap Selengkapnya
Lihat Balap Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun