Mohon tunggu...
Carolina Ratri
Carolina Ratri Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis konten

Antusias terhadap topik-topik keuangan, bisnis, marketing, teknologi, dan kepenulisan.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Temukan Hobi Favoritmu, dan Hidup Akan Makin Sempurna

4 September 2019   16:42 Diperbarui: 4 September 2019   16:46 92
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Alasannya?

Setiap lembar halaman, artikel dan buku yang kamu baca memberikan banyak informasi berharga. Dan, yang kamu lakukan adalah mengonsumsi semua bacaan, nggak ada pilih-pilih. Kemudian menuangkannya dalam bentuk tulisan.

Menulis membutuhkan kreativitas, kegigihan dan komitmen. Inilah yang membuat otak terus bekerja. Menulis mengajarkanmu untuk berpikir, berkembang dan menyusun kalimat demi kalimat.

Itulah mengapa ada pekerjaan yang namanya content creator. Mama yang bergelut di bidang ini pasti tahu banget betapa harus kerja ekstra untuk menghasilkan sebuah tulisan yang layak dibaca oleh khalayak umum.

Untuk bertahan di dunia menulis, kamu harus bisa mengupdate segala perkembangan teknologi, kreatif, nggak bosan untuk terus belajar dan tetaplah menulis.

Dan satu hal, menulis adalah terapi jiwa. Kamu yang punya "luka", trauma, dan energi negatif lainnya bisa menyalurkannya dalam tulisan, dan rasakan, bahwa kamu kemudian akan merasa bebas seakan lepas dari beban.

2. Olahraga

fithogaindia.com
fithogaindia.com
Olahraga? Bikin kita  makin pintar? Pintar dari mananya?

Jangan salah, meski "hanya" olah fisik tapi olahraga punya efek luar biasa untuk tubuh! Selain itu, olahraga bisa meningkatkan kreativitas, mengembalikan mood dan membuat kita lebih percaya diri.

Kita bisa olahraga di mana pun; di gym, sudut rumah, hingga halaman dan seputaran kompleks rumah. Di mana saja bisa menjadi tempat kita bisa melepaskan segala beban pikiran dan hal-hal yang membuat kita tak semangat. Olahraga juga bisa membantu kita untuk lebih fokus untuk mencapai mimpi dan cita-cita!

Kalau enggak percaya, coba deh. Setiap kali kamu olahraga, rasakanlah pikiran negatif yang selama ini menyiksa akan lenyap begitu saja. Sementara itu, otakmu akan diisi dengan energi murni dan energi positif yang baru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun