4.Kepala SMP Negeri 2 Kabandungan.
5.Rekan sejawat yang membantu suksesnya kegiatan.
Aksi :
Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang terlibat / Apa saja sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini
A.Langkah-langkah yang dilakukan untuk menghadapi tantangan pada pembelajaran adalah sebagai berikut.
1.Menyiapkan RPP, materi pembelajaran, media pembelajaran, dan lembar penilaianserta evaluasi.
2.Mengatur jadwal pelaksanaan pembelajaran.
3.Menyiapkan projektor dan laptop untuk menampilkan media pembelajaran surat dinas.
4.Pelaksanaan kegiatan di kelas seseuai dengan RPP (langkah dan tahapannya tertuang dalam rpp).
B.Pembelajaran menggunakan model Pembelajaran Project Based Leraning (PJBL) dalam menulis surat dinas secara berkelompok.
Peserta didik dibagi menjadi 6 kelompok yang terdiri atas 5 peserta didik tiap kelompok. Setelah itu masing-masing kelompok mempresentasikan produk karyanya berupa surat dinas.