Berbeda dengan usia tua yang mudah tersinggung dalam bekerja.
Mental usia muda yang dimiliki pekerja generasi z akan membantu dunia kerja tetap fokus mengejar target yang ditetapkan.
Mental yang baik akan menjaga kondusifitas tempat bekerja para karyawan sehingga hal ini akan memunculkan peningkatan kinerja para karyawan.
4. Tidak melulu memikirkan uang
Generasi z terkadang dalam bekerja mengedepankan kenyamanan dan lingkungan kerja yang mampu membuat dirinya mengeluarkan segala potensinya.
Soal uang terkadang bukan menjadi hal yang utama dalam melakukan sebuah pekerjaan.Â
Hal ini sangat menguntungkan bagi dunia kerja dimana generasi z ada didalamnya.
Perusahaan yang mampu memberikan ruang dan kebebasan untuk berekspresi lebih dipilih generasi z untuk mengabdikan diri.
Sehingga merekrut karyawan generasi z tawaran gaji mengiurkan belum tentu menjadi daya tarik bagi mereka.
5. Selalu Tampil Ceria
Pekerja dengan usia muda atau generasi z belum memiliki beban hidup yang begitu berat misalnya dalam hal urusan rumah tangga, pendidikan anak dan lain sebagainya.