Tidak hanya meme yang di buat oleh para fans sepak bola, namun beberapa fans fanatik sepak bola juga membuat karya kritik dari VAR (video assistant referee) berupa koreografi mereka di tribun. Mereka membentangkan banner bertuliskan "Killing the passion. Killing the atmosphere. killing the game. end VAR now". Ini semakin menunjukkan bahwa culture jamming ada di dalam sepak bola. Â Para fans sepak bola yang sering melakukan culture jamming bisa juga di sebut sebagai jammers sebetulnya. Â
Selain itu ada pula pendukung sepak bola yang menyanyikan sebuah chant yang berjudul "VAR my lord, VAR" hal tersebut dinyanyikan sebagai bentuk satire dari ketidaksukaan mereka terhadap VAR (video assistant referee)
Daftar Pustaka :
Barker,  C.,  Jane,  E.A.  (2016).  Cultural  Studies:  Theories  and  Practices.  Sage Publications.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI