Mohon tunggu...
Riduannor
Riduannor Mohon Tunggu... Guru - Penulis

Citizen Journalism

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Apa yang Diinginkan Pendengar Radio kepada Announcer, di Hari Radio Nasional 2022?

11 September 2022   11:37 Diperbarui: 11 September 2022   12:56 1335
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Program andalan Belajar di Pro2 RRI Kota Samarinda, Guru Keliling (Dokumen Istimewa/RRI Pro2 Kota Samarinda)

Profesi sebagai Announcer atau presenter radio,  haruslah mempunyai keahlian, dan multitalenta tertentu. Karena tidak semua orang bisa menjadi penyiar yang menghayati pekerjaannya. Sama halnya sebagai seorang penulis. Bisa dikatakan orang yang menjadi penyiar radio, selain profesi juga sebagai hobi.

Penyiar yang profesional, bisa mengambil hati dan dicintai oleh penggemarnya. Sehingga setiap sebuah siaran acara radionya, di sambut hangat, dan ditunggu-tunggu. 

Misalnya Mas Fadel, dan Mba Ria Ardha, yang sering membawakan siaran dipenghujung malam sekitar pukul 11.00-12.00 Wita. Selalu dinantikan para pendengar. Selain berkirim atensi dan bingkisan salam melalui pesan whatsaap, ataupun media sosial yang dimiliki mba Ria Ardha. Pendengar bisa langsung bertelpon, berdialog secara interaktif dengan penyiar.

Selain itu keduanya, bisa membawa suasana yang hangat bagi pendengarnya. Apalagi mas Fadel, yang membawakan jokes segar, saat  berdialog interaktif dengan pendengar lewat sambungan telpon.

Diakhir tulisan ini, penulis mengucapkan kepada segenap Angkasawan dan angkasawati, para Announcer yang mengabdikan dirinya di berbagai Radio di seluruh Nusantara, yang tersebar diseluruh Indonesia. 

Memberikan pencerahan, hiburan serta informasi yang bermanpaat bagi masyarakat luas, "Selamat Hari Radio Nasional yang ke-77" , yang jatuh pada tanggal 11 September 2022. " Sekali diudara tetap diudara". (*)

Twibbonize hari radio Nasional ke-77 (Sumber gambar diolah twibbonize.com)
Twibbonize hari radio Nasional ke-77 (Sumber gambar diolah twibbonize.com)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun