Tetapi jawaban itu nantinya akan dibawa kepada pemilihan warna pada kanvas yang ada. Terkait dengan kelestarian lingkungan, warnanya ada beberapa, hijau (green), abu-abu (grey) atau hitam (black).
Bukan ... Bukan "merah, kuning, hijau, di langit yang biru". :D
Hijau melambangkan kelestarian lingkungan, abu-abu melambangkan tercemarnya lingkungan dan hitam sebagai perlambang kematian.Â
Remeh ?
Itu nantinya bisa berlanjut pada penerapan sistim ISO seri 14000, dan jangan bilang bahwa itu tidak akan membawa pengaruh terhadap proses pembangunan pada sebuah negeri. Belum lagi bicara mengenai dampak langsung kerusakan lingkungan itu terhadap manusia dan mahluk hidup lainnya.
Berlanjut ke halaman berikutnya ...
Peeeace 4 allÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H