Mohon tunggu...
zahwan zaki
zahwan zaki Mohon Tunggu... Administrasi - Alumni IAIN SAS Babel (Pendidikan) dan Alumni STIA-LAN Jakarta (Bisnis)

Hobi melakukan perjalanan ke tempat yang belum pernah ditempuh dan terus mencoba menggerakkan pena, menulis apa yang bisa ditulis, paling tidak untuk bisa dibaca segelintir orang.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Ada Potensi Bisnis di Objek Wisata Air Terjun Alami

11 Agustus 2020   22:29 Diperbarui: 11 Agustus 2020   22:42 587
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto: parkir kendaraan di lokasi objek wisata

# 4) Jasa Fotografi

Sepengetahuan saya belun ada jasa fotografi di seputaran objek wisata Air Terjun Bukit Pading. Padahal, spot-spot foto yang ada di lokasi objek wisata sangat-sangat instagramable.

Bisnis jasa fotografi ini sangat berpotensi menghasilkan pundi-pundi rupiah. Dengan catatan, sang fotografi harus menyiapkan perlengkapan cuci cetak foto langsung jadi di lokasi objek wisata.

***

Ramainya Objek Wisata Air Terjun C2 Bukit Pading 

Di balik ramainya pengunjung atau wisatawan ke objek wisata Air Terjun C2 pada minggu, 9 Agustus 2020, menunjukkan masyarakat Bangka butuh liburan untuk menyaksikan dan menikmati wisata alami seperti Air Terjun. Ditambah lagi, pulau Bangka sudah masuk zona hijau Covid-19, kesempatan untuk berlibur sudah terbuka, meskipun tetap memperhatikan protokol kesehatan.

Kembali ke pemandian Air Terjun tadi. Setelah sekian waktu bermain dengan air. Jam 4 sore kami pun beranjak pulang. Tiba di tempat parkiran di bawah kaki bukit, kami mengisi perut dahulu dengan pop mie.

Sebelum menuju Sungailiat kami singgah di Pondok Pesantren yang ada di Desa Lubuk, numpang sholat ashar dulu dan melihat-lihat peternakan madu. Hampir maghrib kami beranjak pulang menuju Sungailiat. Setelah singgah untuk makan di Koba lagi, tepat pukul 21.30 kami sampai di rumah dengan selamat. 

Sekian. (ZZ).


Foto-Foto Di Lokasi Air Terjun C2

Foto: Air Terjun C2 / Dokpri.
Foto: Air Terjun C2 / Dokpri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun