Mohon tunggu...
Martha Weda
Martha Weda Mohon Tunggu... Freelancer - Mamanya si Ganteng

Nomine BEST In OPINION Kompasiana Awards 2022, 2023. Salah satu narasumber dalam "Kata Netizen" KompasTV, Juni 2021

Selanjutnya

Tutup

Humor Pilihan

Bukti Kuat Setan Sudah Kalah Pamor dari Manusia

27 Januari 2023   17:41 Diperbarui: 27 Januari 2023   17:56 984
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi (KilasBerita.id) 

Setan dalam hati menjawab, iiihh... enak di loe, sial di gueh, nggak gue goda juga loe selingkub sendiri.... 

3. Kata-kata kotor
Sadar nggak sih, orang sekarang gampang banget kan memaki orang, ngata-ngatain orang (bahkan orang yang tidak dikenalnya), seenaknya tanpa disaring lagi. 

Belum lagi kalau sampai berseteru, saling serang di medsos, saling fitnah, umbar aib orang yang belum tentu benar.. 

Kata-katanya pun sudah pasti tidak sopan, kotor, tidak beradab. Sampai setan aja geleng kepala. Kata setan, gua aja gak gitu-gitu amat... 

4. Pagar makan tanaman
Tentu tahulah ya maksudnya apa. Seseorang yang diserahi tanggung jawab untuk menjaga, mengasuh, mendidik, dan melindungi, eeehhh... malah merusak, melecehkan, menghancurkan, bahkan membunuh. 

Contoh, bapak pada anak kandung, paman pada keponakan, guru pada murid, suami pada istri. 

Jadi, suatu ketika setan pun datang kepada Tuhan untuk mengadu.. 

Tuhan, aku gak mau lagi jadi setan.. 

Kenapa? Jawab Tuhan. 

Aku udah nggak ada kerjanya lagi, Tuhan..   manusia sudah lebih setan daripada setan.. 

***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun