Kecemerlangan pikiran juga dijumpai pada adik DN Aidit yang bernama Sobron Aidit, seorang eksil yang menjadi penulis di Paris sebelum meninggal di kota itu pada 10 Februari 2007. Ada juga nama Yusril Ihza Mahendra, yang intelektualitasnya sudah sangat kaloka alias terkenal. Dan yang terkini, tentu saja nama Andrea Hirata. Bang Andis, demikian ia dikenal warga Gantong, memberikan inspirasi yang luar biasa kepada pembaca novelnya. Inspirasi yang timbul dari tanah Belitung itulah yang kini membuat orang Belitung bangga terhadap tanah kelahiran mereka. (Benny Benke)
tulisan ini pernah diunggah di laman: http://suaramerdeka.com/v1/index.php/read/gaya/2008/10/26/322/Waktu-Berhenti-di-Bumi-Laskar-Pelangi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H