Mohon tunggu...
Benediktus Jonas
Benediktus Jonas Mohon Tunggu... Freelancer - freelanecer

Menulis ialah caraku mengasah kewarasan

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Pentingnya Membangun Kesadaran Ekologis

7 November 2018   17:08 Diperbarui: 7 November 2018   18:28 1659
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu, dialog bukan sekedar pertemuan biasa dalam ruangan, tetapi bagaimana tindakan konkrit kita terhadap alam. Dialog dengan alam di sini dimengerti sebagai usaha setiap orang untuk menjaga relasi dengan alam. Hal ini mengandaikan adanya keinginana untuk menjaga keutuhan setiap ciptaan.

Keempat, Menata kembali kebijakan politik. Kebijakan yang disepakati elite politik terutama dalam kaitannya dengan masalah lingkungan perlu ditinjau kembali mengingat berbagai kerusakan lingkungan dan dampaknya bagi masyarakat.

Sebab, eksploitasi alam dan pembangunan dengan berbagai tujuan dan kepentingan, tidak pernah terlepas dari kerusakan lingkungan yang membahayakan keberlansungan hidup manusia.

Karena itu, pemerintah mesti mempertimbangkan secara matang setiap kebijakan yang bersentuhan dengan lingkungan hidup sebagai wujud tanggung jawab akan mandat seluruh rakyat.

Tanggung jawab itu diwujudkan dengan mengambil langkah tegas bila terjadi penyimpangan terhadap penggunaan kekayaan alam yang tidak memperhitungkan generasi mendatang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun