Mohon tunggu...
Bang Auky
Bang Auky Mohon Tunggu... Freelancer - KBC 54|Kompasianer Brebes Jateng| Golet Jeneng Disit Mengko Jenang Teka Dewek

Pariwisata adalah locomotif ekonomi baru dimana banyak gerbong yang mengikuti dari UMKM, Transportasi, Pemandu Wisata, Hotel dan Restoran, Seniman, Souvenir dan mitra-mitra pariwisata yang lain.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Pelatihan Motif Batik untuk Menambah Koleksi Motif Batik Mangrove

30 Maret 2022   22:42 Diperbarui: 30 Maret 2022   22:49 475
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bersama teamnya mereka memberikan teknik penguncian warna sehingga warnanya awet dan tidak cepat bladus. Disamping itu memberikan sentuhan lain pada batik mangrove pada dimensi lain seperti paskina, slayer dan selendang. Sehingga diharapkan meningkatkan pecinta batik pada kelas yang lebih banyak lagi. 

Dok. Pribadi
Dok. Pribadi

Dengan beragamnya corak dan pola serta varian warna diharapkan juga dapat meningkatkan penjualan. Terobosan-terobosan yang dilakukan juga untuk mensupport industri fashion. 

Kerjasama dengan industri fashion membawa batik ini ke tingkat yang lebih tinggi. Penggunaan tekhnologi meningkatkan skill untuk pengrajin batik sehingga lebih kreatif lagi dalam berkarya. 

(KBC-54|Kompasianer Brebes Jateng|) 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun