Mohon tunggu...
Bambang Sumariyono
Bambang Sumariyono Mohon Tunggu... Guru - Guru SMKN 1 Blora

Tetap Semangat menatap masa depan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Jurnal Refleksi Dwi Mingguan - 8

10 Oktober 2024   11:45 Diperbarui: 10 Oktober 2024   11:48 193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jurnal Refleksi dwi mingguan 8 Bambang Sumariyono CGP ANGKATAN 11

Jurnal Refleksi Dwi Mingguan -- 8

Bambang Sumariyono CGP ANGKATAN 11

Selamat bertemu lagi dengan saya, Bambang Sumariyono Calon Guru Penggerak Angkatan 11 dari SMK Negeri 1 Blora Provinsi Jawa Tengah.

Pada kesempatan ini saya akan menceritakan tentang apa yang sudah saya lakukan pada pendidikan guru penggerak di materi modul 2.3 yaitu tentang Coaching dengan Supervisi Akademik.Seperti biasanya setelah mengikuti proses pembelajaran dan menyelesaikan berbagai tugas maka untuk menggambarkan modul 2.3 dan ini merupakan tugas setelah berakhirnya modul yang dipelajari sebagai seorang Calon Guru Penggerak.

Pengalaman selama proses pembelajaran dan perasaan selama mempelajari modul 2.3 saya sampaikan dalam tulisan ini.Pelajaran dalam modul 2.3 ini telah selesai maka saya akan menceritakan refleksi seperti biasanya dengan model 4F yang dapat diterjemahkan model 4P yang diprakarsai oleh Dr.Roger Greenaway yaitu:

1. Facts( Peristiwa)

2. Feelings ( Perasaan)

3. Findings ( Pembelajaran)

4. Future ( Penerapan )

Saya akan tuliskan satu persatu pengalaman dan refleksi saya:

1. Facts (Peristiwa)

Pada bulan Oktober 2024 ini saya setelah belajar tentang penerapan pembelajaran sosial dan emosional dilanjutkan mempelajari coaching dengan supervise akademik. Mempelajaricoaching dengan alur Merdeka, Sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan saya mempelajari dari mulai dari diri, eksplorasi konsep, ruang kolaborasi, demontrasi kontekstual, koneksi antar materi dan yang terakhir aksi nyata.

Paradigma coaching dilihat dari system Among yang merupakan konsep dari Ki Hajar Dewantara, selanjutnya masuk ke modul2.3.a.4.2 tentang eksplorasi paradigma berpikir coaching dan prinsip-prinsip coaching dalam komunikasi yang memberdayakan untuk pengembangan kompetensi, juga mengaitkan antara paradigma berpikir dan prinsip-prinsip coaching dengan supervise akademik, selain itu disana juga dijabarkan perbedaan antara coaching, kolaborasi, konsultasi, dan evaluasi dalam rangka memberdayakan rekan sejawat, dibantu dengan video percakapan coaching yang membantu saya memahami tentang bagaimana seharusnya menjadi seorang coach yang baik.

2.3.j. Koneksi Antarmateri - Modul 2.3 Coaching untuk Supervisi Akademik

Kegiatan pada hari Sabtu, 28 September 2024 2.3.j. Koneksi Antarmateri - Modul 2.3  menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.kompasiana.com/bambangsumariyono5571/66f7700ded6415042600df22/2-2-j-koneksi-antarmateri-modul-2-3-coaching-untuk-supervisi-akademik

2.3.h. Demonstrasi Kontekstual - Modul 2.3 Praktik Percakapan Coaching

Kegiatan pada hari Senin, 30 September ~ 4 Oktober 2024  2.3.h. Demonstrasi Kontekstual - Modul 2.3 menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut :

https://www.youtube.com/watch?v=5FLcGmz-6UE

Aksi Nyata Modul 2.3 Coaching Supervisi Akademik

Kegiatan pada hari Sabtu, 6~8 Oktober 2024 Aksi Nyata Modul 2.3 Coaching Supervisi Akademik menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.youtube.com/watch?v=yogDmY0DQk0&t=6s

3-1-forum-komunikasi-fasilitator-dan-peserta-modul-3-1

Kegiatan pada hari Sabtu, 9 Oktoberber 2024  3-1-forum-komunikasi-fasilitator-dan-peserta-modul-3-1menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.kompasiana.com/bambangsumariyono5571/67063796ed64155b6e261db2/3-1-forum-komunikasi-fasilitator-dan-peserta-modul-3-1

3-1-e-mulai-dari-diri-modul-3-1

Kegiatan pada hari Sabtu, 9 Oktoberber 2024  3-1-e-mulai-dari-diri-modul-3-1 menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.kompasiana.com/bambangsumariyono5571/6706472b34777c124c4c6432/3-1-e-mulai-dari-diri-modul-3-1

3-1-f-eksplorasi-konsep-modul-3-1

Kegiatan pada hari Sabtu, 10 Oktoberber 2024 3-1-f-eksplorasi-konsep-modul-3-1 menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.kompasiana.com/bambangsumariyono5571/67073808c925c40808378c92/3-1-f-eksplorasi-konsep-modul-3-1

3-1-f-1-eksplorasi-konsep-forum-diskusi-modul-3-1

Kegiatan pada hari Sabtu, 10 Oktoberber 2024 3-1-f-1-eksplorasi-konsep-forum-diskusi-modul-3-1menuliskan catatan materi yang telah dibaca Adapun Link sebagai berikut : https://www.kompasiana.com/bambangsumariyono5571/67074a7c34777c291417eab2/3-1-f-1-eksplorasi-konsep-forum-diskusi-modul-3-1

2. Feelings (Perasaan)

Saya antusias dan sangat semangat mengikuti aktivitas pembelajaran tentang coaching ini.Pada modul 2.3. ini, Saya menjadi begitu penasaran di awalnya bagaimana menjadi coach yang baik, dan kemudian merasa senang sekali karena semuanya terjawab di modul ini ditambah dengan beberapa praktik langsung bersama para CGP membuat pemahaman baik tentang modul 2. Dari hasil praktik saya merasa masih banyak kekurangan sehingga merasa bersemangat untuk belajar lagi dan berusaha memahami tentang coaching, bagaimana membuat pertanyaan berbobot, dan bagaimana bersikap sebagai coach yang baik.

3. Findings (Pembelajaran)

Informasi, pengetahuan dan pengalaman baru pada modul 2.3. memberi saya banyak pengetahuan dan pembelajaran yang banyak tentang bagaimana menjadi coaching yang baik dan bagaimana melakukan supervise akademik yang baik yang dapat membantu pengembangan diri rekan sejawat, ada fase ini saya diajak untuk meninjau ulang keseluruhan materi pembelajaran di Modul 2 yang pernah saya dapati mulai dari konsep Ki Hajar Dewantara tentang tujuan pembelajaran, tentang peran dan nilai guru penggerak, tentang pembelajaran berdiferensiasi yang berkaitan juga dengan Pembelajaran Sosial dan Emosional yang semuanya berkaitan dengan coaching dan supervise akademik, di modul ini juga saya mencoba merancang sebuah aksi nyata supervisi akademik terhadap rekan sejawat, untuk membantunya mengembangkan kemampuan diri rekan sejawat.

4. Future (Penerapan)

Sebagai seorang guru, saya tentunya sering menjumpai banyak permasalahan di lapangan yang terkait dengan potensi para murid dan mungkin rekan sejawat. permasalahan tersebut seringkali menjadi salah satu penghambat kemajuan seseorang dalam mencapai tujuannya, bahkan mereka bisa saja tidak sadar akan kemampuan dan kekuatan yang mereka miliki untuk menyelesaikan permasalahannya. Oleh karena itu, coaching sangat perlu dilakukan untuk bisa membantu mengatasi permasalahan tersebut. Saya ke depannya akan selalu menerapkan praktik coaching dengan alur Tirta agar semakin menguasai dan terbiasa dalam menggunakan coaching alur Tirta. Selanjutnya saya berharap praktik baik ini bisa dilakukan juga oleh rekan sejawat lainnya. Sehingga semua mampu menjadi coach yang baik bagi muridnya dan orang lain

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun