Mohon tunggu...
Mbah Bagong Waluyo
Mbah Bagong Waluyo Mohon Tunggu... Perencana Keuangan - Biasa di panggil Bagong oleh almh. Ibu, sebagai penghormatan padanya .

Seorang Mbah yang terlahir ngapak di Kebumen Jawa Tengah.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Sun Tzu Seni Berperang Menyambut Tahun Naga 2024

19 September 2023   16:51 Diperbarui: 20 September 2023   06:06 276
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Koleksi Pribadi, Wudang di Pedang Langit

Maka eksekusi dua orang prajurit pun dilaksanakan dan mengganti menunjuk prajurit baru.

Setelah kejadian tersebut dan melihat kemampuan Sun Wu sebagai komandan, Raja He Lu mengangkat Sun Wu menjadi Panglima Perang Kerajaan Wu dan di belahan barat ia berhasil menaklukan negeri Chu, serta menduduki ibu kota Ying. Di utara Sun Wu melumpuhkan negeri Qi dan Jin, dengan ketenaran inilah Sun Wu mendapat penghargaan tertinggi dan kekuasaan dari Raja Wu.

Teknik Sun Tzu dapat digunakan dalam dunia bisnis dan juga politik, tentunya pengusaaan atas teknik menjadi ukuran atas kesuksesan bisnis dan juga  keberhasilan mencapai kekuasaan politik.

Ada salah satu strategi Sun Tzu yang dapat kita jadikan pedoman dalam berbisnis maupun berpolitik yaitu :

Merebut Negara Musuh  Tanpa Harus mengangkat Senjata

Ini adalah kemampuan paling gemilang dalam peperangan mematahkan pertahan musuh tanpa berperang, ada lima hal yang perlu diperhatikan untuk mencapai kemenangan ini :

  • Pihak yang mengetahui kapan harus bertempur atau tidak, akan menang
  • Pihak yang mengetahui cara menggunakan berbagai taktik yang sesuai dengan kekuatan militernya akan menang.
  • Negara yang persatuan antara raja, rakyat dan angkatan perangnya teguh, akan menang
  • Pihak yang memiliki persiapan yang cukup, akan mengalahkan pihak yang berperang tanpa persiapan
  • Panglima yang terampil memimpin operasi dan tidak dihambat oleh raja, akan menang.

Kelima tersebut dapat menentukan kemenangan baik bisnis atau politik, itu artinya dengan mengenal musuh dan diri sendiri, kita dapat berperang 100 pertempuran tanpa bahaya kekalahan, bila hanya mengetahui diri sendiri tetapi tidak mengetahui musuh, kita hanya akan memperoleh peluang memenangkan setengah dari semua pertempuran, dan bila tidak mengetahui diri sendiri serta musuh pasti akan kalah dalam setiap medan pertempuran, medan bisnis maupun politik, maka siapakah yang akan mandapatkannya pada Tahun Naga 2024? .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun