Mohon tunggu...
Lailia Wafiqatun Azizah
Lailia Wafiqatun Azizah Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

Mahasiswa S1 Prodi Fisika UIN Sunan Kalijaga

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Macam-macam Alat Ukur

18 September 2022   22:18 Diperbarui: 18 September 2022   22:41 1836
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dibawah ini merupakan sebuah table terkait perbedaan alat ukur

BERDASARKAN PRINSIP TRANSDUKSINYA

ALAT UKUR AKTIF

ALAT UKUR PASIF

Memerlukan catu daya sehigga tidak efisien dan juga mampu menyediakan serta mengirimkan energi ke sirkuit. Biaya produksi lebih mahal, resolusi tak terbatas tergantung pada energi eksternal yang diberikan.

Tidak memerlukan catu daya, resolusi terbatas tergantung skala dan lama penunjuk menunjuk suatu angka dengan tepat. Biaya produksi lebih murah, tidak memerlukan sumber energi eksternal.

BERDASARKAN SIFAT PERUBAHAN DATANYA

ALAT UKUR ANALOG

ALAT UKUR DIGITAL

Membaca datanya perlu kecermatan dan ketelitian dan juga menyetingnya cukup lama. Dan luaran outputnya kontinu

Luaran outputnya diskrit. Cirinya ada kolom dan baris. Pada layarnya menunjukkan nilai sebagai angkanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun