Mohon tunggu...
Ika Ayra
Ika Ayra Mohon Tunggu... Penulis - Penulis cerpen

Antologi cerpen: A Book with Hundred Colors of Story (jilid 1) dan Sewindu dalam Kota Cerita

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Artikel Utama

Bunga Kantong Semar, Sudah Pernah Dengar?

12 April 2022   13:38 Diperbarui: 12 April 2022   16:22 2686
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kantong Semar paling besar (Nepenthes rajah) | foto: wikipedia.org

Di antara semua tumbuhan pemakan serangga, Nepenthes rajah adalah jenis yang paling besar. Dia hidup di kawasan gunung Kinabalu dan gunung Tambayukon di Sabah, Malaysia. Statusnya saat ini terancam punah menurut International Union for Conservation  of Nature (IUCN).

2. Nepenthes villosa

Nepenthes villosa | foto: es.m.wikipedia.org
Nepenthes villosa | foto: es.m.wikipedia.org

Sebagai tumbuhan liar dengan keunikan yang eksotis, kantong semar atau disebut juga cangkir monyet, menarik untuk diabadikan sebagai karya seni. 

Di antaranya seperti puisi dalam buku The Raven karya Edgar Allan Poe (terbit pertama kali 29 Januari 1845), pelukis Tiongkok kontemporer Chen Hong, dan video game Pokémon Jepang.

Bagaimana menurut Sahabat?

3. Nepenthes maxima

Nepenthes maxima | foto: flickr.com/Pinterest
Nepenthes maxima | foto: flickr.com/Pinterest

Kantong semar jenis ini banyak tersebar di pulau Sulawesi, Maluku dan Papua. Jika Sahabat memeriksa pada online shop, akan menemukan harganya berkisar 20,00 sampai 80,00 US dolar. Wow!

Budidaya kantong semar 

Meski mempunyai pasar yang cukup baik, sebenarnya banyak pula orang yang tertarik melakukan budidaya kantong semar tetapi tidak melulu soal cuan. 

Salah satu alasan adalah jenisnya yang cukup banyak dengan karakteristik yang berbeda-beda, menjadi tantangan tersendiri bagi pencinta tanaman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun