Mohon tunggu...
AURA BALQIS AZZAHRA
AURA BALQIS AZZAHRA Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar di SMA NEGERI 1 JOMBANG

Saya hobi membaca buku fiksi dan menonton film

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Teks Sejarah dari Sejarah Kerajaan Majapahit

28 Oktober 2024   10:54 Diperbarui: 30 Oktober 2024   13:50 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

* Pelarian Raden Wijaya dan bantuan dari kepala desa di Kudadu serta Arya Wiraja.

* Pembukaan hutan Tarik yang kelak menjadi desa Majapahit.

* Raden Wijaya memanfaatkan kedatangan tentara Mongol yang datang untuk menghukum Kertanegara, penguasa Jawa sebelumnya.

* Serangan terhadap Jayakatwang dan pengusiran tentara Mongol dari Jawa.

3. Resolusi

Pada tanggal 10 November 1293, Raden Wijaya berhasil mendirikan Kerajaan Majapahit. Ia dinobatkan sebagai Raja Majapahit dengan gelar Kertarajasa Jayawardhana.

Unsur Kebahasaan

1. Penggunaan Kalimat Pasif

Banyak kalimat yang menggunakan struktur pasif untuk menunjukkan tindakan yang dialami oleh tokoh utama, misalnya, Raden Wijaya diterima Raja Jayakatwang dan tentara Mongol diusir dari Jawa.

2. Penggunaan Bahasa Lampau

Teks ini menggunakan banyak kata kerja lampau, seperti runtuh, mendirikan, dinobatkan, dan memanfaatkan, yang menandakan bahwa peristiwa ini terjadi di masa lalu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun