Mohon tunggu...
Asita Suryanto
Asita Suryanto Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Traveler

Koresponden Kompas di Jatim (1983-1986) Wartawan Tabloid Nova (1986- 1989) Peneliti Litbang Kompas (1990-2002) Penulis buku travel (2010-sekarang)

Selanjutnya

Tutup

Trip Artikel Utama

Mencoba Kereta Api New Generation Jayabaya dari Jakarta ke Malang

2 Juni 2024   13:46 Diperbarui: 8 Juni 2024   07:31 1370
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gerbong KA Jayabaya (dok Asita)

Penulis dengan teman mencoba KA Jayabaya (Dok Asita)
Penulis dengan teman mencoba KA Jayabaya (Dok Asita)

Interior kereta juga dimodifikasi mirip dengan kereta eksekutif seperti bentuk bagasi dan nuansa interior yang lebih cerah. Modifikasi juga dilakukan di toilet dengan nuansa yang lebih mewah dan menggunakan toilet duduk.

Saya sengaja memilih tiket duduk di kelas ekonomi untuk merasakan kereta Jayabaya new generation dengan harga tiket Rp 400.000.

Bagusnya di kereta ini tersedia juga tempat ibadah di kereta restorasi. Kereta Ekonomi New Generation merupakan hasil modifikasi yang KAI lakukan di Balai Yasa Manggarai. Saat ini ada 12 kereta ekonomi yang telah berhasil dimodifikasi di Balai Yasa Manggarai sejak April 2023.

Gerbong KA Jayabaya (dok Asita)
Gerbong KA Jayabaya (dok Asita)

Dengan dioperasikannya Kereta Ekonomi New Generation, maka KA Jayabaya memiliki 4 kereta eksekutif (K1), 5 Kereta Ekonomi New Generation (K3 NG) dan 1 kereta makan pembangkit (MP3).

Perjalanan kereta tepat waktu. Sepanjang perjalanan saya tidak merasakan guncangan di atas kereta api meski yang saya pilih kereta ekonomi. Makanan tersedia di restorasi dengan berbagai macam jenis nasi dan lauk.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun