Mohon tunggu...
Asfar Syafar
Asfar Syafar Mohon Tunggu... Peternak - Sebuah peringatan. Untukku yang semakin lupa tentang bahagianya menulis.

Email: asfarsyafar@gmail.com Blog: asfarsyafar.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kisah Kalla yang Merawat Desa

2 Oktober 2022   19:02 Diperbarui: 2 Oktober 2022   19:05 621
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain pajak dalam jumlah besar, kontribusi Yayasan Hadji Kalla melalui berbagai kegiatan Corporate Social Responsibility merupakan wujud sumbangsih nyata Kalla terhadap bangsa  Indonesia. Sebagai hasil, ratusan proyek pemberdayaan desa telah dilakukan Kalla di berbagai tempat. Proyek tersebut semua berkaitan dengan kebutuhan masyarakat. Mulai dari pemberian bantuan benih-pupuk, pemberdayaan ekonomi rakyat berbasis komoditi, pembinaan kaum duafa melalui usaha kecil menengah, peningkatan taraf kesehatan dan lingkungan, respon kebencanaan, program kampung hijau energi, kegiatan penghijauan, pengadaan listrik, peningkatan kualitas pendidikan melalui program Educare, hingga peningkatan kualitas akhlak melalui program Islamic Care. Itulah sebabnya produk-produk Kalla banyak dicintai oleh masyarakat Sulawesi, sebab Kalla telah berbuat banyak bagi mereka.

Foto: Yayasan Hadji Kalla
Foto: Yayasan Hadji Kalla

Dari Kalla Group kita mencatat banyak hal baik. Sebuah bisnis akan dikenang ketika melakukan sesuatu bagi masyarakat, target pasarnya. Namanya akan abadi ketika memiliki kerja-kerja jangka pendek dan jangka panjang yang dirasakan oleh masyarakat luas. Dalam konteks Kalla, kontribusinya terhadap Indonesia terlihat pada banyaknya proyek yang memihak kepada kepentingan masyarakat, kontribusi pada pelbagai sektor dan perdesaan dengan cara menyejahterakan, mendidik, mengarahkan dan mengorganisir masyarakat ke arah yang lebih baik. Terima kasih Kalla, atas 70 tahun kontribusi untuk Indonesia. Semoga Kalla senantiasa Maju Bersama Indonesia.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun