persaudaraan dalam kehidupan masyarakat sangat signifikan, baik sebagai fondasi perdamaianÂ
sosial maupun sebagai pendorong kerja sama dalam menyelesaikan tantangan bersama.Â
Persaudaraan sering kali menciptakan ikatan emosional yang kuat dan menjadi penopangÂ
dalam menghadapi kesulitan hidup.
Meski begitu, konsep persaudaraan juga menghadapi berbagai tantangan. Di era globalisasiÂ
dan digitalisasi ini, arus informasi dan teknologi yang cepat dapat memperluas ruang interaksi,Â
namun juga berpotensi menimbulkan disintegrasi dan individualisme. Oleh karena itu, pentingÂ
untuk meneliti bagaimana persaudaraan dapat bertahan, berkembang, dan beradaptasi dalamÂ
berbagai konteks sosial, budaya, dan teknologi.
Persaudaraan memainkan peran penting dalam menjaga harmoni sosial dan stabilitas suatuÂ
komunitas atau bangsa. Dalam perspektif Islam, persaudaraan terbagi menjadi tiga dimensiÂ