napas kuhirup, kuembus
hampir setengah abad
langkah kakiku tak terbaca oddometer
walau hanya dua kali menyeberang pulau
semua datang dan pergi
tak satupun bisa ku tolak
atau ku tahan
suka melaju beriring dengan duka
duka melaju beriring dengan suka
menuntun ke tempat baru
yang belum ku kenali
banyak yang ku dapat
banyak yang ku lewatkan
banyak yang ku sesali
aku tidak bisa berbangga
hanya bisa mengucap syukur
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!