Mohon tunggu...
Arnold Adoe
Arnold Adoe Mohon Tunggu... Lainnya - Tukang Kayu Setengah Hati

Menikmati Bola, Politik dan Sesekali Wisata

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Dugaan Pesugihan Pedagang Bakso, Antara Percaya dan Tidak Percaya

28 Juni 2020   12:52 Diperbarui: 28 Juni 2020   13:00 1265
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Illustrasi : solopos.com

Perlahan namun pasti, dagangan Jacob mulai dipadati pembeli, meski belum seramai usaha pentolan yang dicurigai menggunakan penglaris tersebut.

Seminggu lalu saya bertemu Jacob, sudah ada pisang ijo sebagai varian tambahan usaha pentolannya. Cukup ramai, bahkan Jacob sudah berencana membuka cabang baru untuk usahanya.

Suatu waktu Jacob bercerita bahwa dirinya  tidak percaya jalan pendek apalagi menggunakan pesugihan, bahkan pemikiran macam itu bagi dia akan tidak kontraproduktif bagi pemikirannya, malah bisa menghambat usahanya.

Kadang-kadang jika kesana, dan ramai, saya sempat becanda. "Wah jangan-jangan sudah pakai penglaris nih?". Jacob hanya tersenyum.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun