Mohon tunggu...
Arnold Adoe
Arnold Adoe Mohon Tunggu... Lainnya - Tukang Kayu Setengah Hati

Menikmati Bola, Politik dan Sesekali Wisata

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Asyiknya Pengalaman Pertama Kali Menjadi Buzzer di Kompasiana

26 Agustus 2016   18:48 Diperbarui: 26 Agustus 2016   19:53 160
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Suasana meliput di Konferensi Pers BCA Jazz Gunung 2016 (Sbr gbr : Arnold)

Bersama Reza, The Groove (Sbr gbr : Arnold)
Bersama Reza, The Groove (Sbr gbr : Arnold)
Sesudah puas mewawancarai narasumber dan berfoto bersama, kami dijamu makan oleh pihak BCA.  Oh iya, sebelumnya, di pintu keluar Galeri, Voucher saya ditukarkan. Ada tas souvenir yang berisi baju bertuliskan Jazz Gunung Bromo dan makanan serta minuman ringan sebagai bentuk apresiasi terhadap yang hadir. Wah..wajah saya langsung berseri mendapat souvenir ini. “Kapan lagi..?” ujarku dalam hati.

Nah, kalau soal makan mah yahud.. kami makan bersama dengan para fotografer dan wartawan dari berbagai media. “Ayo, mas tambah..”  tawar bapak dari BCA. Saya sih sebenarnya malu hati mau nambah, tetapi jujur makanannya agak kurang cocok dengan lidah saya. Tetapi yang penting saya kenyang dan gratis lagi.Haha.

Sesudah makan, kesempatan ini juga kami gunakan untuk berfoto bersama antar Kompasianer. Saya, Detha, Tauhid, Mba Arum dan Ibu Ina Tanaya tersenyum simpul tanda kenyang dan senang bertemu Kompasianer lain di tempat ini.

Saya, Detha, Mba Arum, Tauhid dan Ibu Ina Tanaya (Sbr gbr : Arnold)
Saya, Detha, Mba Arum, Tauhid dan Ibu Ina Tanaya (Sbr gbr : Arnold)
Sesudah itu, kami langsung berpisah. Sayonara.

Kesimpulannya, menjadi Buzzer itu komplit rasanya, dari meliput acara, mewawancarai artis, bertemu dengan Kompasianer lain, mendapat Souvenir gratis  dan pastinya dikenyangkan dengan makanan yang juga gratis. Secara psikis dan jasmaniah semuanya dipuaskan deh. Lebih senang lagi, hari ini saya mendapat email bahwa apresiasi atas Ngebuzzer saya akan diberikan di bulan Oktober nanti. Asyik.

Ini semua takkan terjadi jika saya tidak pernah menjadi Kompasianer dan menuliskan sesuatu di Kompasiana. Akhirnya,  terimakasih buat Kompasiana, sebab berkat Kompasianalah saya bisa mendapat pengalaman menarik tak terlupakan seperti ini.

Salam.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun