ARMAN TRI PAMUNGKAS
41421120093
MATA KULIAH : KEWIRAUSAHAAN-1
DOSEN : Prof. Dr. Apollo, M.Si.Ak.
 Teman-teman Kompasiana kali ini saya akan menyampaikan tentang Proposal bisnis DONAT ECHOÂ
dengan strategi Bisnis STP dan 5P
STP adalah (Segmentation, Target dan Positioning)
1. SEGMENTATION
Untuk bagian ini saya memilih fokus penjualan Donat Echo ke kalangan anak-anak dan kalangan muda. Dikarenakan anak-anak suka makanan manis, untuk kalangan muda makanan tersebut biasanya di jadikan sebagai teman nongkrong.
2. TARGET
Untuk target tentu saja untuk kalangan anak-anak, dan tempat yang cocok untuk penjualan adalah di sekolah-sekolah SD, SMP, SMA dan juga di tempat tongkrongan anak muda.
3. POSITIONING
Untuk bagian ini kami menawarkan Donat Echo dengan topping berbagai varian coklat, vanilla, strawberry dan almond.
 Dan untuk 5P adalah (Product, Price, Place, Promotion, People)
1. PRODUCT
Donat Echo adalah makanan kekinian yang enak dinikmati, terbuat dari bahan berkualitas, dengan coklat premium sebagai topping. Untuk varian topping ada berbagai macam coklat, vanilla, strawberry, dan almond. Donat Echo cocok dimakan sambil nongkrong dengan teman-teman, dan juga bisa sebagai oleh-oleh untuk kerabat dan keluarga di rumah, karena bisa bertahan dalam suhu ruangan.
2. PRICEÂ
Untuk harga yang ditawarkan cukup terjangkau yakni Rp. 2.000/1 pc. Untuk donat dengan rasa premium dengan harga segitu cukup tejangkau. untuk biaya produksi donat yakni Rp. 1.000/1 pc. jadi keuntungan kita dapat Rp. 1.ooo/1 pc.
3. PLACE
Tempat penjualan Donat Echo nantinya akan ada di sekitar sekolah-sekiolah dan kampus serta di tempat-tempat tongkrongan, karena untuk taget dari penjualan adalah anak-anak dan kalangan muda yang cenderung suka untuk makanan yang manis-manis.
4. PROMOTION
Untuk sektor promosi kita menawarkan langsung donat di tempat-tempat sesuai dengan target kita yaitu sekolah-sekolah dan tempat tongkrongan, dan untuk pembelian 10 Pcs donat mendapat 1 pc donat gratis.Â
5. POEPLE
Sebagai pembuat donat kamu sudah berpengalaman dalam pembuatan donat lebih dari 1 tahun, karena pembuatan donat tidak gampang, di sini kami harus memastikan adonan yang terbuat mengembang dengan baikÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H