Mohon tunggu...
arip hidayat
arip hidayat Mohon Tunggu... -

aku adalah aku

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

YIha Working Holiday Visa

8 Oktober 2015   10:28 Diperbarui: 8 Oktober 2015   10:28 165
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 

pada hari ke 12 di Australia dengan english parah abis, saya sudah kerja dan sekarang total sudah 5 hari saya kerja di sana, dikasih seragam (baju 3 dan celemek 2) hahahahah. saya senang sekali karena kerja di dapur dan di cafe, salah satu impian saya kan pengen punya restoran juga, namanya cafe 21, kalau ke CBD Darwin nanti pasti liat.

 

disitu saya bisa banyak belajar banget bagaimana bekerja dengan cepat dan baik. bagi temen-temen kenapa ini bisa jadi salah satu cara untuk traveling, kita bisa belajar bagaimana orang-orang di negara maju menjalankan bisnis, kita bisa belajar budaya kerja, kepemimpinan, responsiveness, empathy, keramah-tamahan, respect, tolerance, everything yang bener-bener bisa berpengaruh terhadap kita nanti.

 

saya baru 5 hari kerja, 70% orang asia yang kerjanya, saya selalu senang kan orangnya, ketawa terus, orang-orang kerja juga gak stres padahal tuntutanya harus cepat, bagus dan bersih sehingga bisa menjaga nama baik. setiap hari saya liat orang-orang selalu tersenyum, selalu perhatian, mau mengajari dan kayaknya gak saling iri. what you do is what will you get, jadi kerja ya kerja.

 

 

saya termasuk yang kerja sangat cepat, tapi ternyata saya belum begitu cepat juga. hahaha. saya sering dapat motivasi dari wanita indonesia yang memang dia adalah kepala chefnya, kerja disitu biasanya suka disponsorin, saya sih gak muluk-muluk juga tapi saya senang karena saya suka dan bisa belajar banyak dengan melihat cara kerja di cafe, cara kepemimpinan pemilik cafe yang tuntanya tinggi tapi sangat-sangat care, dia juga bisa berbahasa Indonesia tapi katanya bukan dari Indonesia tapi tau surabaya.

 

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun