Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.953 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 27-10-2024 dengan 2.345 highlights, 17 headlines, 111.175 poin, 1.120 followers, dan 1.301 following. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Atika, Bahan Pangan Lokal Bergizi untuk Ibu Hamil

25 Februari 2020   07:00 Diperbarui: 25 Februari 2020   07:13 2088
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber foto diambil dari ajisabta blogspot

Bahan pangan lokal bernutrisi menjadi topik menarik bagi para peserta event sambung menyambung menjadi konten di Kompasiana. Dalam dua artikel saya sebelumnya, saya mengangkat tema singlong dan daun katuk. 

Keduanya termasuk bahan pangan lokal bernutrisi yang layak dikonsumsi. Singkong yang kaya karbohidrat bisa dijadikan pengganti nasi. Daun katuk yang banyak dikonsumsi ibu hamil untuk melancarkan ASI ternyata mempunyai lebih banyak manfaat. 

Pada artikel berikutnya, saya ingin mengangkat tema ATIKA, sebagai bahan pangan lokal bernutrisi yang baik dan penting untuk ibu hamil. Apa itu ATIKA? Apakah Anda tidak asing dengan istilah tersebut? 

Atika adalah singkatan dari Ati ayam, Telur dan Ikan. Bukankah ketiganya merupakan bahan pangan lokal bernutrisi tinggi? Terlebih jika dikonsumsi oleh ibu hamil. Mengapa Atika penting bagi Ibu hamil. Mari kita bahas lebih lanjut. 

Apa saja kandungan dalam ati ayam, telur dan ikan? Kandungan zat besi dalam 1 porsi ati ayam setara dengan 1 gelas nasi x 9, atau satu setengah kilo nasi. 1 porsi ikan setara dengan 3,5 gelas nasi atau 3,5 ons, dan 1 porsi telur setara dengan 4 gelas nasi atau 4 ons. Anda bisa lihat lengkapnya dalam gambar ilustrasi di atas artikel ini. 

Tujuh manfaat dari zat besi bagi ibu hamil seperti yang dituliskan dalam artikel yang motherandbaby.co.id antara lain adalah:

1. Membangun sistem imun tubuh

2. Membantu produksi enzim

3. Memproduksi lebih banyak darah

4. Membangun otot

5. Menekan risiko keguguran

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun