Mohon tunggu...
ARI ISWAHYUDI
ARI ISWAHYUDI Mohon Tunggu... Guru - INFULANCER PSIKOLOGI, EDUCATOR, TEACHER OF SPECIAL NEED STUDENT, AND PARENTING

PSIKOLOGI, EDUCATION,RELIGION,CHILD, LIFE, PARENTING, TRAVELER

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Sudahkah Sekolah Inklusi Menerapkan Hal Ini?

22 September 2023   13:33 Diperbarui: 22 September 2023   15:03 383
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi PDBK berinteraksi dengan temannya | Dok. Pribadi

1. Mengajarkan PDBK (Peserta didik berkebutuhan khusus) untuk bersosial dengan lingkungannya. 

Ilustrasi PDBK berinteraksi dengan temannya | Dok. Pribadi
Ilustrasi PDBK berinteraksi dengan temannya | Dok. Pribadi

Salah satu fungsi diselenggarakannya sekolah inklusi adalah sebagai wadah untuk siswa PDBK untuk belajar berinteraksi dan bersosialisasi dengan lingkungan sekolahnya. 

Dan mungkin ini pula yang diharapkan oleh orang tua PDBK tersebut. dengan mengajarkan sosialisasi pada PDBK maka akan membuat mereka belajar bagaimana harus berperilaku yang baik ketika dengan orang lain.

 Ajarkan siswa PDBK cara berinteraksi yang baik dengan sesama teman mereka, sesama guru dan orang-orang yang ada di lingkungan sekolah seperti tukang kebun dan satpam sekolah. 

Ketika anak banyak diajak berinteraksi anak akan menjadi familiar dengan  lingkungannya sehingga membuat dia nyaman dan percaya diri ketika berbicara atau berkegiatan di sekolah.

 Selain itu akan melatihkan anak berkebutuhan khusus bagaimana bersosialisasi ketika berada di lingkungan yang lebih luas.

Mengajarkan sosialisasi pada siswa PDBK juga akan menumbuhkan lingkungan sekolah menjadi inklusif yaitu adanya kesadaran pada orang-orang di sekolah baik anak-anak reguler maupun guru dan karyawan sekolah  bahwa di sekolah mereka terdapat anak berkebutuhan khusus yang memerlukan perhatian dari semua orang di lingkungan sekolah.

 Dengan begitu para civitas di lingkungan sekolah pun akan belajar cara berinteraksi dengan anak berkebutuhan khusus, mengerti karakter anak berkebutuhan khusus dan bisa jadi mereka akan belajar juga cara menangani anak berkebutuhan khusus tersebut ketika sedang tantrum atau ketik muncul perilaku menyimpang mereka.

Ilustrasi PDBK berinteraksi dengan gurunya | Dok. Pribadi
Ilustrasi PDBK berinteraksi dengan gurunya | Dok. Pribadi

2. Mengajarkan PDBK untuk bina diri yang baik dan benar

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun