Mohon tunggu...
Ares Faujian
Ares Faujian Mohon Tunggu... Guru - Guru SMA Negeri 1 Manggar Prov. Kep. Bangka Belitung

Saya berprofesi sebagai guru Sosiologi di SMA Negeri 1 Manggar dan juga aktif sebagai penulis serta editor buku/ artikel di Kep. Bangka Belitung. Selain pernah mendapatkan penghargaan literasi dari Bupati Belitung Timur hingga Ketua DPRD Belitung Timur tahun 2020. Beberapa prestasi dan apresiasi yang pernah saya raih di tingkat regional dan nasional, yaitu: (1) Lulus seleksi dan dipilih sebagai Fasilitator Literasi Baca-Tulis Tk. Regional Sumatra oleh Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan Kemdikbud RI tahun 2019; (2) Terbaik/ Juara III Nasional Guru Dedikatif dan Inovatif Kemdikbud RI tahun 2020, sehingga diapresiasi pula menjadi Agen Penguatan Karakter (APK) oleh Pusat Penguatan Karakter (Puspeka) Kemdikbud RI tahun 2020; (3) Anugerah Pegiat Literasi “Parasamya Suratma Nugraha” oleh Yayasan Komunitas Pengajar Penulis Jawa Barat tahun 2021; (4) Penghargaan ”10 Penulis Terbaik Kompetisi Opini Tingkat Nasional” oleh Masyarakat Linguistik Indonesia (MLI) Tahun 2022.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Belajar Menguji dan Membuat Keputusan Berbasis Nilai-nilai Kebajikan sebagai Pemimpin (Sebuah Jurnal Dwi Mingguan Modul 3.1 Pendidikan Guru Penggerak)

16 April 2023   12:17 Diperbarui: 16 April 2023   12:19 422
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ibu Sri Mulyani (Pengajar Praktik-Kiri), Bpk. Sabarudin (Kepala SMAN 1 Manggar-Tengah), dan Bpk. Ares Faujian (CGP-Kanan) pada Pendampingan Individu 4

Pada materi modul 3.1 ini, kami juga mempelajari 9 langkah pengujian dan pengambilan keputusan, dimana keputusan-keputusan ini diambil dengan: 1) Mengenal nilai-nilai yang saling bertentangan; 2) Penentuan pihak-pihak yang terlibat dalam kasus; 3) Pengumpulan data dan fakta yang terjadi; 4) Pengujian benar vs salah, yaitu uji legal, uji regulasi, uji publikasi, uji, intuisi dan uji panutan; 5) Pengujian paradigma benar vs benar; 6) Identifikasi prinsip resolusi, yakni berpikir berbasis hasil akhir atau ends based thinking, berpikir berbasis peraturan atau rule based thinking, serta berpikir berbasis rasa peduli atau disebut juga care based thinking; 7) Investigasi opsi trilema; 8) Pembuatan keputusan; 9) Meninjau kembali dan merefleksikan keputusan yang telah dibuat.

Akhirnya, saya kembali berterima kasih kepada Ibu Guslaini selaku Fasilitator, Ibu Sri Mulyani selaku Pengajar Praktik, dan rekan-rekan CGP7 Kab. Belitung Timur yang sudah menjadi komunitas belajar bersama. Dalam penerapanan modul 3.1 ini, saya akan memanfaatkannya dalam praktik-praktik pengambilan keputusan pembelajaran, seperti pada pembelajaran berdiferensiasi, pembelajaran sosial emosional (PSE), supervisi akademik, pembuatan visi pembelajaran, dan pengambilan keputusan lainnya dalam ranah pendidikan, bahkan non kependidikan. Tentunya semuanya sesuai filosofi pendidikan Ki Hadja Dewantara, yakni berpusat pada kebutuhan murid.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun