Mohon tunggu...
Apriliana Safira Kartini
Apriliana Safira Kartini Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Airlangga

Mahasiswa Universitas Airlangga-Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Tahapan yang Dilakukan Konselor Sebaya

6 Juni 2022   21:46 Diperbarui: 6 Juni 2022   21:48 723
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Attending behavior

Menunjukkan sikap tertarik untuk mendengarkan klien yang dapat ditunujkkan dengan eye contact, perilaku non verbal (menyamankan posisi duduk, mengarahkan badan ke depan/belakang)

Encourager

Cara verbal yang dilakukan untuk mendorong klein untuk terus berbicara dan bercerita mengenai masalah yang dihadapinya

  • Tahap merespon informasi 

Pada tahap merespon informasi terbagi menjadi 4 bagian yakni :

Question

Membantu area baru untuk diskusi, mengklarifikasi informasi, membantu perjalanan eksplorasi diri klein

Refleksi

Refleksi perasaan, focus pada aspek emosional, menghasilkan emosi yang memungkinkan konselor berempati dengan perasaan klein

parafrase 

Pilih aspek penting dari yang dikatakan klein, gunakan satu atau dua kalimat singkat,bukan hanya mengulang atau minurukan klein tapi tangkap esensinya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun